Kajian Pemberian Leaflet dan Reminder pada Pasien Hipertensi Di Instalasi Rawat Jalan RSUD A. W Sjahranie Samarinda Periode Desember 2014-February 2015

Authors

  • Sheny Clarin Ananta Laboratorium Penelitian dan Pengembangan Kefarmasian "Farmaka Tropis", Fakultas Farmasi, Universitas Mulawarman, Samarinda, Kalimantan Timur, Indonesia Author
  • Welinda Dyah Ayu Laboratorium Penelitian dan Pengembangan Kefarmasian "Farmaka Tropis", Fakultas Farmasi, Universitas Mulawarman, Samarinda, Kalimantan Timur, Indonesia Author
  • Rolan Rusli Kelompok Bidang Ilmu Kimia Farmasi, Fakultas Farmasi, Universitas Mulawarman, Samarinda Author

DOI:

https://doi.org/10.30872/mpc.v1i.165

Keywords:

Adherence, Blood pressure, Hypertension, Leaflet, Reminder

Abstract

Hipertensi adalah kondisi dimana tekanan darah meningkat dari tekanan darah normal (120/80 mmHg). Berdasarkan survei dari WHO, prevalensi hipertensi 40 % terjadi pada penduduk global dan 55 % kematian disebabkan oleh hipertensi. Manejemen terapi hipertensi dan modifikasi gaya hidup dapat meningkatkan efektivitas terapi dan menurunkan risiko komplikasi. Tujuan dari penelitian ini untuk melihat perbedaan efek dari leaflet dan reminder terhadap tekanan darah kepatuhan pasien dan perilaku pasien. Penelitian ini adalah studi eksperimen dengan teknik systematic random sampling. Subjek penelitian terdiri dari 50 orang yang dibagi dalam 2 kelompok dengan intervensi. Analisis yang digunakan adalah Wilcoxon and Mann Whitney U. Hasil penelitian didapatkan tidak terdapat perbedaan tekanan darah sistolik (p = 0,424) dan tekanan darah diastolik (p= 0,831) antara subjek pada kelompok leaflet dan subjek pada kelompok reminder. Namun, terdapat perbedaan kepatuhan pasien antara subjek pada kelompok leaflet dan reminder. Perilaku pasien pada tahap preparation stage setelah pemberian leaflet dan reminder.

References

[1] Dipiro J.T, Robert L.T, Gary C.Y, Gary R.M, Barbara G.W, Michael P. 2005.Pharmacotherapy: A Pathophysiologic Approach Sixth Edition. MC GRAW-HILL Medical Publishing Division: Unites State of America.

[2] Mulyasih, A B, Djoko Wahyono, I Dewa Putu Pramantara. 2012. Pengaruh Konseling Apoteker Terhadap Hasil Terapi Pasien Hipertensi di Poliklinik Penyakit Dalam RSUD Kraton Kabupaten Pekalongan. Jurnal Farma Sains 2 (1).

[3] Karau, B. 2013. Effect of mobile phone short message service on adherence rates to antihypertensives at the Family Medicine Clinic. Aga Khan University: East Africa.

[4] Gudmundsdottir, H., Hoieggen, A., Stenehjem, A., Waldum, B.,Os, I., 2012. Hypertension in Women: Latest Findings and Clinical Implications. Ther Adv Chronic Dis 3 (3):137-146.

[5] Wratsangka, Raditya. 1999. Pemberian Terapi Sulih Hormon Sebagai Upaya Meningkatkan Kesehatan Wanita Monopause. Jurnal Kedokteran Trisakti 18 (3).

[6] Gumi, V.C, Larasant L.P.F, N.N.W. 2013. Identifikasi Drug Related Problems pada Penanganan Pasien Hipertensi di UPT Puskesmas Jembrana. Jurnal Farmasi Udayana 2 (3).

[7] Wisudawan, Agus, Prasojo Pribadi dan Puspita Septi. Gambaran PenggunaanAntihipertensi di Poliklinik Penyakit Dalam RSUD Tidar Kota Magelang Periode Januari – Juni 2012. Jurnal Fakultas Ilmu Kesehatan UMM 3 (2).

[8] Shook, Robin P., Duck C.L., Xuemei Sui., Vivek Prasad, Steven P.H. 2012. Cardiorespiratory Fitness Reduces the Risk of Incident Hypertension Associated with a Parental History of Hypertension. American Heart of Association 59: 1220-1224.

[9] Liu, Jufen., Michikazu Sekine., Takashi Tatsue., Shimako Hamnishi., Yuko Fujimura and Xiaoying Zheng. 2014. Family History of Hypertension and the Risk of Overweight in Japanese Children: Results From the Toyama Birth

Cohort Study. Journal Epidemiol 24 (4): 304-311.

[10] Sugiharto, Aris. 2010. Faktor- Faktor Risiko Hipertensi Grade II pada Masyarakat (Studi Kasus di Kabupaten Karanganyar). Jurnal UNDIP 3 (1).

[11] Sigalingging, Ganda. 2011. Karakteristik Penderita Hipertensi di Rumah Sakit Umum Herna Medan. Jurnal Universitas Darma Agung 1 (1).

[12] Agrina, Sunarti S. S, Riyan Hairitam. 2011. Kepatuhan Lansia Penderita Hipertensi dalam Pemenuhan Diet Hipertensi. Jurnal SOROT Universitas Riau 6 (1).

[13] Hairunisa. 2014. Hubungan Tingkat Kepatuhan Minum Obat dan Diet dengan Tekanan Darah terkontrol pada Penderita Hipertensi Lansia di Wilayah Kerja Puskesmas Perumnas I Kecamatan Pontianak Barat. Jurnal Mahasiswa PSPD FK Universitas Tanjungpura 1 (1).

Downloads

Published

2025-02-01

Issue

Section

Articles