Pengaruh Pemberian Jus Tomat (Solanium lycopersicum) dan Melon (Cucumis melo L.) terhadap Penurunan Tekanan Darah pada Penderita Hipertensi
Effect of Tomato Juice (Solanium lycopersicum) and Melon (Cucumis melo L.) on Blood Pressure Reduction in Hypertension Patients
DOI:
https://doi.org/10.30872/mpc.v17i.44Keywords:
Hipertensi, Jus, Tomat, MelonAbstract
Prevalensi hipertensi di Indonesia tahun 2018 sebesar 34,1%. Prevalensi hipertensi usia diatas 18 tahun tertinggi di Provinsi Kalimantan Selatan sebesar 44,1% dan peringkat ke tiga penderita hipertensi adalah kalimantan timur sebasar 39,3%. Buah tomat (Solanium lycopersicum) dan buah melon (Cucumis melo L.) memiliki kandungan kalium yang dapat menurunkan tekanan darah tinggi.Tujuan penelitian pengaruh pemberian kombinasi jus buah tomat dan buah melon terhadap penurunan tekanan darah pada pasien hipertensi. Metode penelitian quasi experimental dengan desain One group pre test and post test design. Pada penelitiam ini intervensi diberikan selama 7 hari dan dilakukan pengukuran tekanan darah responden sebelum dan sesudah intervensi. Hasil penelitian diperoleh hasil berbeda singnifikan dengan p value (0.000). Pemberian kombinasi jus buah tomat dan buah melon memberikan efek penurunan tekanan darah secara signifikan.
References
Badjo, S., Rumagit, S., dan Anthonie, W. (2020). Hubungan Gaya Hidup Dengan Kejadian Hipertensi Pada Pasien di Puskesmas Kakaskasen Tomohon. E- Jurnal Sariputra. 7(1) : 24-26
Ekarini, N. L. P., Wahyuni, J. D., & Sulistyowati, D. (2020). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Hipertensi Pada Usia Dewasa. Jkep, 5(1), 61-73.
Febrianti, E., Asrori., & Nurhayati. (2019). Hubungan Antara Peningkatan kadar Asam Urat Darah Dengan Kejadian Hipertensi Di Rumah Sakit Bhayangkari Palembang Tahun 2018. Jurnal Analis Kesehatan, 8(1), 17-21
Kemenkes Ri. (2013). Riset Kesehatan Dasar, RISKESDAS. Jakarta :Balitbang Kemenkes Ri
Marliani, Eni., Rosmiyati. (2021). Pengaruh Konsumsi Jus Melon Terhadap Penurunan Tekanan darah Pada Lansia di Desa Pekon Ampai Kabupaten Pesawaran. Holistik Jurnal Kesehatan. 15(3) : 490-498.
Metusalach., Kasmiati., dan Abraham Horisanto. (2015). EfekPenambahan Gelatin dari Tulang Ikan Terhadap Kandungan Protein dan Tingkat Kesukaan pada Minuman Jus Buah Segar.Jurnal IPTEKS PSP. 2(4) :305-315
Solikin., Muradi. (2020). Hubungan Kadar Kolestrol Dengan Derajat Hipertensi Pada Pasien Hipertensi Puskesmas Sungai Jingah. Jurnal Keperawatan Suaka Insan, 5(1), 143-152
Umbas, I. M., Josef, T., & Muhammad, N. (2019). Hubungan Antara Meroko Dengan Hipertensi di Puskesmas kawangkoan. e-Jurnal Keperawatan,7(1), 1-8
Widyarani, Linda. 2019. Pengaruh Pemberian Jus Tomat (Solanium lycopersicum) Terhadap Tekanan Darah Pada Lansia Penderita Hipertensi I. Jurnal Kesehatan Hesti Wira Sakti. 7(1) : 1-9
Simbolon, P., Simbolon, N., Siringo-ringo, M., & Sihotang, V. A. (2020). Hubungan Karakteristik dengan Peningkatan Tekanan Darah di Sumbul, Sumatera Utara. Jurnal Dunia Kesmas, 9(2), 175-184
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Siti Munawaroh, Dewi Rahmawati, Yurika Sastyarina (Author)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.